Breaking News

Yuk, Intip kemampuan Robot Warehouse ini !!!

Kemampuan Robot Warehouse di Gudang Alibaba
Robot Warehouse di Gudang Alibaba

Perusahaan retail terbesar di dunia, Alibaba telah lebih dahulu menerapkan revolusi industri 4.0 dalam sistem pergudangan mereka. Robot yang telah menggantikan 70% pekerjaan manusia di gudang Alibaba tentunya membuat efisiensi besar - besaran.
Berdaya batrai dengan kemampuan tahan lama hanya dengan pengisian 5 menit mampu menghasilkan tenaga 4 - 5 jam. 


Tentunya sangatlah jauh dengan kemampuan manusia, bukan hanya itu kemampuan mengangkat beban sampai dengan 500kg per robot sangatlah cukup untuk menggantikan fungsi MHE / Alat konvensional yang saat ini di pakai pergudangan dengan sistem lama. Tidak banyak protes, Robot ini menjalankan instruksi via wi-fi dan mereka tidak akan bertabrakan! karena mereka mempunyai sensor sinar laser. kemampuan terahir adalah mampu berotasi 360°

Untuk lebih jelasnya simak video Lengkap di bawah ini 

















Tidak ada komentar